SUMBER GAS
Gas alam yang kami kompresi mejadi CNG berasal dari sumur gas PT. Lapindo Brantas Inc yang kami beli melalui PT. Indogas Kriya Dwiguna dengan masa kontrak 3 (tiga) tahun (expandable). Tekanan gas di pipa yang kami terima dari sumber gas berkisar 360 Psi, sehingga memungkinkan produksi CNG menjadi lebih efektif. Kapasitas gas 2300 MMBTU/Day atau setara dengan 65000 m3/day.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar